Produk
Paper Core – Selongsong Kertas
Edpack Karunia Persada mempunyai produk kemasan unggulan yaitu paper core. Perusahaan kami sudah berpengalaman dalam bekerja sama dengan berbagai perusahaan lokal, nasional, maupun internasional untuk pasar nasional dan internasional.
Deskripsi Produk
Paper Core
Paper Core adalah bagian dari produk paper reel yang telah di modifikasi menjadi kemasan siap pakai, biasanya digunakan dalam core gulungan produk seperti, core gulungan plastik, kertas atau juga sebagai pelindung produk sehingga bisa lebih rapih, dan efesien ketika masuk ke tahap produksi.
Penggunaan
Produk kertas seperti kertas kraft, kertas halus, kertas pulp, produk lakban, produk kertas grafis, produk tekstil seperti benang, wol, produk plastik seperti plastik wrapping, plastik film, produk logam seperti kawat baja, foil logam, dll.
Keunggulan
Selongsong kertas terbuat dari bahan kertas yang dapat didaur ulang dan terurai secara alami. Paper core memiliki kekuatan yang untuk melindungi produk di dalamnya maupun produk di luar.
Spesifikasi
Kami menyediakan produk dengan berbagai ukuran dari panjang 5cm dan diameter mulai dari 2cm.
Edpack Karunia Persada
Komitmen
Kami senantiasa memberikan pelayanan terbaik sesuai dengan kebutuhan Anda
Paper Reel Core
Kami juga menyediakan Paper Tube, Paper Can, Seamless Core, dan Paper Cones
Ketentuan
Minimal pembelian 3000pcs dengan waktu pengerjaan 21 hari kerja. down payment 50%
Kirim Permintaan
Jangan ragu untuk menghubungi kami untuk memenuhi segala kebutuhan Anda mengenai produk paper core
Alamat
Jl. Irigasi Komplek Edpack Persada No.1, RT.002/RW.003, Ragemanunggal, Kec. Setu, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17320
Telepon
(021) 2962-8514